Membuat Banner Sederhana (1)

Membuat Banner sederhana

1. Buatlah objek kotak

2. Beri warna sesuka hati
3. Buatlah pesan yang mau disampaikan menggunakan teks
4. Aktifkan teks. Lalu klik icon T pada commands bar.
5. Sesuaikan teks dengan selera kita
Lingkar 1 : untuk pilihan font
Lingkar 2 : style; miring, tebal dll
Lingkar 3 : layout; perataan teks

* untuk edit teks langsung, doble klik teksnya secara cepat
6. Klik aply
7. Sesuaikan ukuran teks agar bisa muat di kotak (dalam hal ini kita anggap teks tadi seperti halnya objek gambar. Cukup kitak tarik atau cekkaker/drag)
* baca : memindah objek, memperbesar objek
8. Simpan lembar keja
9. Jika kita ingin bentuk filenya PNG yang bisa kita upload/ditampilkan di Facebook atau internet, maka lakukan export (baca "menyimpan hasil kerja")

Tidak ada komentar:

Posting Komentar